Kembali ke Pressroom
25 Feb 2020

Informasi Cabang BCA yang Belum Beroperasi Normal di Jabodetabek

Jakarta, 25 Februari 2020 - Sehubungan dengan adanya kondisi terakhir banjir di wilayah Jabodetabek hari ini, Selasa (25/2), beberapa cabang BCA untuk sementara belum dapat memberikan layanan solusi perbankan. Nasabah tetap dapat memanfaatkan fasilitas mobile banking, internet banking, dan ATM sebagaimana biasa.

Berikut daftar cabang yang belum dapat beroperasi pada 25 Februari 2020, pukul 15.00

No Nama Cabang
1 KCP Kapuk Muara

Update per: 26 Februari 2020 sampai dengan Jam 10.00 WIB

Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi contact center Halo BCA melalui 1500888, WA Halo BCA 0811 1500 998, twitter @halobca atau webchat www.bca.co.id.

***

Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi:

PT BANK CENTRAL ASIA TBK

Divisi Sekretariat & Komunikasi Perusahaan

Sub Divisi Komunikasi Perusahaan

Biro Hubungan Masyarakat

Alamat : Jl. MH Thamrin No. 1

      BCA Grand Indonesia Lt. 20

      Jakarta Pusat

Telepon : (021) 2358-8000

Fax : (021) 2358-8300

E-mail : humas@bca.co.id

Kegiatan Terkait

Hubungi Biro Humas BCA