Surat Utang Negara (SUN) adalah Surat Berharga yang berupa surat pengakuan utang dalam mata uang Rupiah maupun valuta asing yang dijamin pembayaran bunga dan pokoknya oleh Negara Republik Indonesia, sesuai dengan masa berlakunya.
Obligasi Negara Ritel (ORI) adalah SUN yang dijual oleh Pemerintah kepada investor ritel di Pasar Perdana Domestik dan dapat diperdagangkan di Pasar Sekunder.
Keuntungan
Kupon Tetap
Imbalan/Kupon Fixed Rate 4,90% per tahun sampai dengan jatuh tempo
Potensi Keuntungan (Capital Gain)
Berpotensi memperoleh keuntungan bila dijual pada harga yang sesuai di Pasar Sekunder
Likuid
ORI021 dapat diperdagangkan di Pasar Sekunder setelah holding period.
Dapat Menjadi Jaminan Kredit
ORI021 dapat dijaminkan untuk pengajuan pinjaman di BCA dengan suku bunga khusus atas Kredit Lokal, Time Loan Revolving dan Installment Loan
Partisipasi Nasional
Dengan Investasi ORI021, investor turut mendukung pembiayaan pembangunan nasional
Risiko
Risiko Gagal Bayar
Dana tersedia di APBN dijamin UU
Risiko Pasar
Potensi kerugian karena kondisi pasar saat dijual di Pasar Sekunder
Risiko Likuiditas
Risiko investor tidak dapat menjual ORI021 dalam waktu cepat pada harga yang wajar
Maaf, terjadi kesalahan pada komponen ini. Silakan cek halaman-halaman lain atau kunjungi homepage. Activity ID 351c0471c8094f82ba8648b22b89693d
Dengan mengklik ‘Lanjutkan’, Anda akan diarahkan menuju website
di luar www.bca.co.id yang tidak terafiliasi dengam BCA dan mungkin
memiliki tingkat sekuriti yang berbeda. BCA tidak bertanggung jawab
dan tidak mendukung, menjamin, mengendalikan konten, mengendalikan
ketersediaan dan perspektif atas produk-produk atau layanan-layanan
yang ditawarkan atau dinyatakan oleh website tersebut.